Rabu, 13 April 2011

buat ID Card Bersama Bang Engkos



Berikut proses membuat ID Card :

1. Buat desain ID Card di Corel / Photoshop

2. Print design ID Card menggunakan PVC TRANSPARANT dengan posisi mirror / terbalik ( print dibagian PVC yang buram / doff )

3. Lepaskan pelidung plastik tipis diatas permukaan PVC PUTIH

4. Tempelkan hasil prin PVC TRANSPARAN ( Posisi gambar tidak terbalik ) diatas PVC PUTIH

5. Gunakan 2 lembar PVC TRANSPARANT untuk design 10 kartu ( 1 lembar design depan dan 1 lembar design belakang )

6. Sisipkan PVC PUTIH diantara kedua design pada PVC TRANSPARANT

7. Atur suhu 120 s/d 180 derajat pada mesin laminating

8. Nyalakan ketiga tombol, tunggu sampai lampu hijau menyala

9. Laminating PVC TRANSPARANT dan PVC PUTIH

10. Potong menjadi 2 bagian hasil LAMINATING ( 10 cm x 29 cm )

11. Gunakan mesin potong ID Card

12. Untuk hasil mengkilap, lepaskan pelindung plastik tipis pada permukaan kartu yang telah dipotong

Yaa x x aja bisa kepikiran untuk wirausaha
saya do'akan usahanya lancar

sumber :
http://masche.wordpress.com/2008/08/23/membuat-id-card-pvc/

2 komentar:

  1. Membuat miror untuk di print pada photoshop 7.0 di tab yang mana bro

    BalasHapus
  2. Ok Bro, sorry baru balas,untuk mencetak mirror di Photoshop 70 setahu saya gak ada atau memang saya blm tahu :), sementara yang saya lakukan desain di photoshop untuk ID Card untuk melakukan print/cetaknya saya lakukan di Corel Draw.:)
    caranya :
    1. setelah desain ID Card selesai dibuat di Photoshop, kemudian di Save/simpan dalam Format JPEG atau Bitmap
    2.kita buka Corel Draw, dan File yg tadi kt simpan di photoshop format Jpeg/Bitmap kita edit lg di Corel Draw (Sesuaikan Page Setupnya).
    3. klik Print Preview
    4. Klik menu Option di Print preview
    5. terus pilih Prepress dijendela print options
    6. dimenu paper/film setting,centang Mirror
    7. OK
    semoga tdk puas,krn itulah keterbatasan saya
    tetap semangad, selama aplikasi lain bisa kita gunakan tentunya jalan keluar juga.
    thanks saya jg akan cari jawaban yg syaAlloh lebih simple tanpa keluar aplikasi photoshop, ok bro... bravo

    BalasHapus

Silahkan kasih komentar disini, semoga komentar anda baik untuk kedepan, untuk kebaikan kita semua